Kimchi - Makanan Tradisional Yang Memberikan Banyak Manfaat Bagi Kesehatan



Siapa sih yang tidak mengenal makanan khas asal korea ini. Kimchi adalah makanan tradisional orang korea. Makanan satu ini yang terbuat dari sawi putih di asinin dengan bumbu rempah cabe ini pasti banyak yang menyukai nya. Selain enak ternyata kimchi memiliki manfaat untuk kesehatan loh. Agen Domino 

Sebuah penelitian kesehatan mengatakan jika dengan rutin mengonsumsi kimchi maka dapat menurunkan resiko terkena atau tertular dermatitis atopik atau kulit eksim. Dan berikut penjelasan dari profesor nutrisi medis tersebut.

Di Baca Juga : Lakukan 4 Hal Menyenangkan Ini Ketika Stres Melanda 

"Dengan mengonsumsi kimchi 85-158 gram atau 1-3 porsi per hari dapat menurunkan resiko terkena kulit eksim sebesar 32%. Temuan ini juga mempertimbangkan jenis kelamin, usia, kebiasaan merokok atau minum dan kondisi eksternal lainya yang bisa mempengaruhi hasilnya. Oleh sebab itu orang-orang Korea selalu memasukkan kimchi bersama hampir semua jenis makanan apapun.”

Dan itulah manfaat dari konsumsi kimchi setiap hari, apakah anda juga ingin mencoba nya?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar